Title : “ROOM”
Copyright © 2010
by Emma Donoghue Ltd.
Cover design by
Keith Hayes
Cover © 2011
Hachette Book Group, Inc.
Back Bay Books /
Little, Brown and Company
Printed in the
United States of America
Originally
published in hardcover by Little, Brown and Company, September 2010
First Back Bay
international edition, January 2011 | 370 p | ISBN 978-0-316-18387-1
Rate : 5 of 5
[ Goodreads ]
~ Conclusion in
Bahasa Indonesia at the bottom post ~
“Today I’m five. I was four last night going to sleep in Wardrobe, but when I wake up in Bed in the dark I’m changed to five, abracadabra. Before that I was three, then two, then one, then zero.”
Room is where Jack
was born, where he plays with Ma, where he sleep, eat, prays, watching TV,
taking baths, and do everything as he like on schedule. Room is the world,
where only Jack and Ma exist, sometimes Old Nick too when he show-up
occasionally. Jack is a a good kid, with enthuasim and curiosity like any other
child at his age. But Jack is not an ordinary kid. Because he believe the world
only what he sees, feels, and touch is in the Room. Outside Room is just
imaginary, at least that’s what Ma often say to him.
But when Jack turn
in five, something happen in the world of Room. Jack never knew what’s the
problem. Might be because he not growing up. Or maybe Ma just turn into someone
else. She often got sick, moody and did not want to plays with him as much as
they use to ... Then everything turn-up-side-down, when Ma tells story that so
weird and peculiar. That there is another world out side the Room, and they are
real not just imagination. But it’s getting worse, when Ma pushed Jack into
danger game – The Escape, where Jack must go sneak-out the Room into out side
world, so they all can be rescue ... from old Nick.
Can Jack manage to
fulfil their mission ? Even though Ma order Jack to play-death, wrapped in old
carpets so that Old Nick can giving proper burial outside the Room ? Could Jack
be brave enough to be alone without Ma and gets some help from strangers ? And
what they will do after already outside the Room ? This is a gripping story, so
strong with powerful message on how human can do anything, from bad to worse,
from becoming victims into survivor, no matter how old they are, five years old
nor older than twenties. Jack character’s really surprise me, every word, every
thought, in each dialogue so truthfull and innocent with so many curiosities
that sometimes makes adult got serious thinking in answering the simple
questions.
Note : there is a
paraphrase where makes me confuse, did Jack really a little boy or a liitle
girl, specially on the scene when Jack escaping and running away from Old Nick
and accidently meet with stranger who help Jack. In that point, I just
thinking, if this child really a little girl, that’s also explain why the
Mother hide Jack from Old Nick, to protect the child becoming another victims
like her experience. But then by the rest of the story, I’m pretty sure that
Jack’s describe as a boy. So why those dialogue about Jack’s appearance as boy
or girl show-up in the line ? #stillconfuse
Conclusion :
Kisah ini
benar-benar membuatku terkejut. Bukan karena realita yang terjadi dalam kisah
ini, melainkan cara penulis menuturkan kisah ini melalui sudut pandang seorang
bocah berusia 5 tahun bernama Jack. Dari awal pembaca dituntun untuk mengikuti
kehidupan Jack bersama sang ibu, yang sekilas tampak normal hingga
perlahan-perlahan detil-detil tentang kehidupan mereka mulai terbentuk,
memberikan gambaran kehidupan yang sangat mengejutkan. Jack dan ibunya tinggal
di sebuah ruangan, yang disebut sebagai Room. Semenjak lahir hingga menginjak
usia 5 tahun, Jack hanya mengenal Room sebagai dunia di mana dirinya dan sang
ibu tinggal serta menjalani rutinitas harian. Tiada pertanyaan tentang dunia di
luar Room, karena Jack hanya mengetahui dunia di luar Room adalah imajinasi,
sebagaimana semua yang muncul melalui televisi. Dunia hanya ada Jack dan Ma,
dan kadang-kadang muncul Old Nick, yang tidak disukai oleh Jack karena setiap
kali ia muncul, Jack harus bersembunyi di dalam lemari pakaian.
Mudah dipahami
bahwa Ma adalah korban Old Nick, yang diculik semasa remaja dan disekap selama
bertahun-tahun, dijadikan budak seks hingga ia melahirkan Jack. Kisah ini
terasa sangat menyentuh karena melalui sudut pandang Jack, kasih sayang sang
ibu sangat besar untuk melindungi dirinya dari sang ayah yang bisa dikatakan
sebagai monster, walau dalam pemahaman Jack ia tak mengenal siapa atau apa gerangan
seorang ayah. Perjuangan baik Jack maupun sang ibu setelah berhasil melarikan
diri dan ditolong oleh pihak berwajib, terus berlanjut karena mereka berdua
telah disekap selama bertahun-tahun tanpa interaksi dengan dunia luar.
Bagaimana penulis mampu menuturkan kisah yang sangat kompleks melalui
dialog-dialog sederhana nan menyentuh, membuat kisah ini benar-benar membekas
di benakku, bahkan setelah usai membacanya. Bahkan pilihan penulis untuk
menyoroti sisi kelemahan dan negatif dari manusia, justru berdampak positif
bagi diriku selaku pembaca. Manusia adalah makhluk yang sangat rentan dan mudah
terpengaruh, namun dengan kesabaran, ketekunan dan kasih sayang, jiwa yang
rusak masih memiliki peluang untuk pulih. Love it !
[
more about the auntor & related works, just check at here : Emma Donoghue | on Goodreads
| The Room's Site ]
~ This Post are
include in 2014 Reading Challenge ~
107th
Book in Finding New Author Challenge
260th
Book in TBRR Pile
Best Regards,
Hobby Buku
No comments:
Post a Comment
Thank You for visiting my blog & leave your comment in here (^o^) ... if you leave a backlink to your blog, I'll make sure to visit you back later on.